6 Cara Menyusun Struktur Organisasi Agar Mampu Berkembang Dengan Baik
Organisasi merupakan sebuah wadah atau perkumpulan orang-orang yang memiliki minat atau tujuan yang sama. Dari tujuan inilah kemudian tertuang dalam peraturan organisasi menjadi tujuan yang ingin dicapai bersama. Saya tidak akan membahas tentang apa itu organisasi secara mendalam melainkan bagaimana cara menyusun struktur organisasi yang baik demi perkembangan dan kemajuan organisasi secara umum.
Banyak sekali organisasi-organisasi yang kita lihat, temui bahkan bergabung menjadi bagian pengurus dalam organisasi tersebut. Secara garis besar organisasi dibagi menjadi 2 yaitu organisasi yang bersifat laba (keuntungan uang) dan nirlaba (bukan keuntungan). Organisasi laba seperti koperasi sedangan nirlaba seperti organisasi mahasiswa dan ORMAS.
Baik atau tidaknya perkembangan serta kemajuan organisasi bergantung pada orang-orang yang menjalankan organisasi tersebut yaitu pengurus dan anggota. Dengan demikian perlu berhati-hati dan teliti dalam menyusun struktur organisasi terkait memilih siapa saja yang menjadi ketua-ketua bidang atau pengurus inti.
Baca juga : Contoh Formulir Isian Data ORMAS Untuk Mendapatkan SKT dari KESBANGPOL
Struktur organisasi disusun oleh ketua terpilih ketika melakukan musyawarah pemilihan, ketua memilih orang-orang yang sangat diharapkan mampu membantu pengurusnya selama periode tertentu dalam menjalankan program-program kerja yang dibuat.
Jika merupakan ketua terpilih untuk memimpin sebuah organisasi maka hal pertama yang harus dilakukan yaitu menyusun struktur organisasi dengan sebaiknya-baiknya karena kepengurusan anda akan berjalan selama waktu yang di tentukan misalnya satu atau dua tahun.
Anda dapat mengikuti forma file struktur yang sudah ada sebelumnya agar desainnya sesuai dengan yang tahun sebelumnya. Namun ketika struktur organisasi yang baru saja dibentuk atau didirikan maka anda dapat melihat contoh struktur yang banyak tersedia di internet.
Membuat struktur untuk menjalankan organisasi bukan hanya tentang siap beraktivitas melainkan sebagai manusia, anda pelu mengenal siapa orang yang akan dipilih untuk membantu kepengurusan anda di organisasi.
Baca juga : Persyaratan Lengkap Membuka Rekening Organisasi di Bank BRI
Saling mengenal secara emosional dan mengenal karakter orang tersebut. Ketika anda asal pemilih orang-orang dalam struktur organisasi maka belum tentu organisasi yang dijalankan sesuai dengan yang diinginkan.
Misalnya anda akan menyusun struktur organisasi terkait bidang hubungan masyarakat, berarti anda harus memilih orang yang memiliki keahlian untuk berbaur bersama masyarakat, dengan pertimbangan kedekatan serta kemampuan komunikasi yang baik bersama masyarakat.
Apa bila anda akan menyusun struktur bidang publikasi dan dokumentasi berarti harus melihat orang yang mahir tentang dunia IT atau elektronik sehingga dia mampu menghasilkan foto-foto dan video yang berkualitas pada setiap momen pelaksanaan program yang dijalankan.
Posisikan seseorang pada bidang keahliannya masing-masing dalam struktur pengurus organisasi sehingga mereka menikmati tanpa jenuh kesibukkan atau tugas masing-masing karena menyangkut dengan keahlian mereka.
Ketika anda akan menyusun struktur organisasi, jangan sendirian karena anda akan mudah mengambil keputusan tentang memilih orang-orang yang akan dimasukkan dalam struktur. Ajak seorang teman dekat (akrab) yang juga cukup mengenal lebih dekat orang-orang yang akan anda ajak masuk dalam struktur organisas.
Dengan begitu kalian dapat saling berdiskusi secara objektif tentang bagaimana karakter dan kemampuan orang-orang yang akan dipilih.
Setelah struktur organisasi telah selesai dibuat, selanjutnya tanyaka secara langsung kepada orang-orang yang sudah masuk dalam struktur, apakah mereka bersedia untuk menjadi mengurus atau tidak agar dapat dipastikan bahwa mereka juga sungguh-sungguh untuk menjalankan organisasi. Ketika mereka tidak bersedia maka bisa langsung diganti dengan orang lain.
Cadangan nama pengurus ini berguna ketika ada orang yang telah anda pilih tidak bersedia maka anda dapa menghubungi mereka untuk segera diganti dengan yang menolak masuk dalam struktur organisasi.
Banyak sekali organisasi-organisasi yang kita lihat, temui bahkan bergabung menjadi bagian pengurus dalam organisasi tersebut. Secara garis besar organisasi dibagi menjadi 2 yaitu organisasi yang bersifat laba (keuntungan uang) dan nirlaba (bukan keuntungan). Organisasi laba seperti koperasi sedangan nirlaba seperti organisasi mahasiswa dan ORMAS.
Baik atau tidaknya perkembangan serta kemajuan organisasi bergantung pada orang-orang yang menjalankan organisasi tersebut yaitu pengurus dan anggota. Dengan demikian perlu berhati-hati dan teliti dalam menyusun struktur organisasi terkait memilih siapa saja yang menjadi ketua-ketua bidang atau pengurus inti.
Baca juga : Contoh Formulir Isian Data ORMAS Untuk Mendapatkan SKT dari KESBANGPOL
Struktur organisasi disusun oleh ketua terpilih ketika melakukan musyawarah pemilihan, ketua memilih orang-orang yang sangat diharapkan mampu membantu pengurusnya selama periode tertentu dalam menjalankan program-program kerja yang dibuat.
Cara Menyusun Struktur Organisasi yang Baik
Jika merupakan ketua terpilih untuk memimpin sebuah organisasi maka hal pertama yang harus dilakukan yaitu menyusun struktur organisasi dengan sebaiknya-baiknya karena kepengurusan anda akan berjalan selama waktu yang di tentukan misalnya satu atau dua tahun.
1. Lihat contoh format file struktur organisasi
Anda dapat mengikuti forma file struktur yang sudah ada sebelumnya agar desainnya sesuai dengan yang tahun sebelumnya. Namun ketika struktur organisasi yang baru saja dibentuk atau didirikan maka anda dapat melihat contoh struktur yang banyak tersedia di internet.
2. Kenali orang tersebut
Membuat struktur untuk menjalankan organisasi bukan hanya tentang siap beraktivitas melainkan sebagai manusia, anda pelu mengenal siapa orang yang akan dipilih untuk membantu kepengurusan anda di organisasi.
Baca juga : Persyaratan Lengkap Membuka Rekening Organisasi di Bank BRI
Saling mengenal secara emosional dan mengenal karakter orang tersebut. Ketika anda asal pemilih orang-orang dalam struktur organisasi maka belum tentu organisasi yang dijalankan sesuai dengan yang diinginkan.
3. Memiliki kemampuan yang sesuai
Misalnya anda akan menyusun struktur organisasi terkait bidang hubungan masyarakat, berarti anda harus memilih orang yang memiliki keahlian untuk berbaur bersama masyarakat, dengan pertimbangan kedekatan serta kemampuan komunikasi yang baik bersama masyarakat.
Apa bila anda akan menyusun struktur bidang publikasi dan dokumentasi berarti harus melihat orang yang mahir tentang dunia IT atau elektronik sehingga dia mampu menghasilkan foto-foto dan video yang berkualitas pada setiap momen pelaksanaan program yang dijalankan.
Posisikan seseorang pada bidang keahliannya masing-masing dalam struktur pengurus organisasi sehingga mereka menikmati tanpa jenuh kesibukkan atau tugas masing-masing karena menyangkut dengan keahlian mereka.
4. Jangan menyusun sendiri struktur organisasi
Ketika anda akan menyusun struktur organisasi, jangan sendirian karena anda akan mudah mengambil keputusan tentang memilih orang-orang yang akan dimasukkan dalam struktur. Ajak seorang teman dekat (akrab) yang juga cukup mengenal lebih dekat orang-orang yang akan anda ajak masuk dalam struktur organisas.
Dengan begitu kalian dapat saling berdiskusi secara objektif tentang bagaimana karakter dan kemampuan orang-orang yang akan dipilih.
5. Tanyakan kesediaan
Setelah struktur organisasi telah selesai dibuat, selanjutnya tanyaka secara langsung kepada orang-orang yang sudah masuk dalam struktur, apakah mereka bersedia untuk menjadi mengurus atau tidak agar dapat dipastikan bahwa mereka juga sungguh-sungguh untuk menjalankan organisasi. Ketika mereka tidak bersedia maka bisa langsung diganti dengan orang lain.
6. Memiliki cadangan nama pengurus
Cadangan nama pengurus ini berguna ketika ada orang yang telah anda pilih tidak bersedia maka anda dapa menghubungi mereka untuk segera diganti dengan yang menolak masuk dalam struktur organisasi.